Friday, July 16, 2010

Menghilangkan Meta Tag Generator Pada Joomla.

Jika anda ingin mengetahui cms apa yang dipakai oleh sebuah blog anda tinggal membaca page source nya, seperti tulisan saya yang berjudul cms apa yang dipakai ya??. Nah ada sebagian orang yang tidak ingin informasi mengenai cms ini diketahui oleh orang lain. Hal ini bisa dilakukan dengan menghilangkan meta tag generator pada Joomla.

Berikit ini adalah meta tag generator pada joomla:

<meta content="Joomla! 1.5 - Open Source Content Management" name="generator"><meta>

Kita bisa mengganti atau menghilangkan tag ini, jika ingin mengganti, misalnya menjadi:

<meta content="CMS Favorit saya" name="generator"></meta>

anda hanya tinggal menambahkan kode berikut pada file index.php nya sebelum tag </header>

<setGenerator('isi_meta_generator'); >

Namun jika anda ingin menghilangkan meta generator, tanpa mengubah script joomla anda, yang anda butuhkan hanyalah menginstal plugin. Plugin ini bernama Zaragoza SEO Complements. Zaragoza SEO Complements bisa didownload di sini.

Konfigurasinya cukup mudah, setelah anda menginstall plugin ini. Masuk ke extensions>>plugin manager. Pilih plugin dengan nama Zaragoza SEO. Set value "yes" pada form "remove generator metatag" jika anda ingin menghilangkan meta tag generator joomla anda.


supported by: Blogger Indonesia Dukung Internet Aman, Sehat & Manfaat
Share This
Subscribe Here

Related Posts with Thumbnails

1 comments:

Anonymous said...

mantabs bro nice info nih.. thanks

Post a Comment

 

My Important Note

Followers

My Social Network


My Experiment Copyright © 2009 and dont forget to visti my web